Layanan Aduan dan Aspirasi Pelayanan Publik : www.lapor.go.id

BERITA TERBARU

PANSIMAS

04 Feb 2023 PKM Limboro 

LIMBORO. Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) adalah salah satu programyang dilaksanakan oleh Pemerintah Indonesia. Program Pamsimas di danai dari APBN, APBD, dana masyarakat, dan bantuan (pinjaman) dari Bank Dunia. Program ini dilaksanakan di wilayah perdesaan dan pinggiran kota, salah satunya di Desa Lembang-Lembang, Kec. Limboro.Hari ini tanggal 4 Februari 2023, PANSIMAS Desa Lembang-Lembang diresmikan oleh Bapak Bupati Polewali Mandar, Andi Ibrahim Masdar, dan dihadiri oleh stakeholder terkait termasuk Kepala Desa Lembang-Lembang, Sukran Amin dan Kepala Puskesmas Limboro, ibu Hj. Kartini.Menurut Kepala Puskesmas Limboro, Hj. Kartini, saat ini rumah yang teraliri air sudah 90 rumah, kedepannya akan ditambah lagi 100 rumah.Diharapkan dengan adanya PANSIMAS di Desa Lembang-Lembang, kebutuhan air minum masyarakat di Desa Lembang-Lembang, khususnya Dusun Banua Baru dapat terpenuhi hingga masyarakat tidak perlu mengambil air minum di sungai la...  Selengkapnya...

PANSIMAS
04 Feb 2023
PKM Limboro 

LIMBORO. Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) adalah salah satu programyang dilaksanakan oleh Pemerintah Indonesia. Program Pamsimas di danai dari APBN, APBD, dana ...

Selengkapnya... »
Cegah PTM, tim dari Puskesmas Limboro melaksanakan
27 Jan 2023
PKM Limboro 

Peningkatan angka kejadian penyakit tidak menular telah menjadi ancaman yang serius seperti Hipertensi dan Diabetes Mellitus.Salah satu strategi yang dikembangkan pemerintah untuk mengendalikan penyak...

Selengkapnya... »

BERITA VIDEO TERBARU

CEGAH STUNTING, DINAS KESEHATAN GELAR RAKOR PERCEP

Kegiatan Kelas ibu hamil + PMT pada bumil di Desa

12 Indikator SPM Puskesmas Limboro

Contact

Alamat

Jl. Poros Tinambung-Alu, Desa Palece, Kec. Limboro

Whatsapp

+62